Dominasi diskursus dan praktek pembangunan di Mesir pada masa pemerintahan Hosni Mubarak

Istefi, Reza (2012) Dominasi diskursus dan praktek pembangunan di Mesir pada masa pemerintahan Hosni Mubarak. Other thesis, Universitas Al Azhar Indonesia.

[img] Text (UAI) - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (0B)
Official URL: http://perpustakaan.uai.ac.id/index.php/cari/detai...

Abstract

Krisis yang melanda sebagian besar Negara di wilayah Timur Tengah menjadi perhatian khusus masyarakat global, khususnya para pegiat ilmu hubungan internasional. Salah satu Negara yang terkena gelombang revolusi dan diakhiri dengan krisis adalah Mesir. Revolusi yang terjadi di Mesir diakhiri dengan krisis merupakan akibat dari kurangnya kesejahteraan masyarakat Mesir, dimana tingkat korupsi, kemiskinan, dan pengagguran sangatlah tinggi. Post Development sebagai sebuah pendekatan kontemporer dalam ilmu hubungan internasional, melihat krisis yang terjadi di Mesir merupakan akibat dari kegagalan pembangunan yang ada di Mesir. Praktek pembangunan yang ada di Mesir merupakan hasil diskursus yang dibangun oleh western. Melalui berbagai macam cara seperti, spesialisasi keilmuan, teknokratisasi, reproduksi diskursus dan praktek pembangunan, pada akhirnya diskursus dan praktek pembangunan ala Barat berada pada posisi dominan di Mesir.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Identifier : HI 12 180 Language : Indonesia Copyright : Attribution 4.0. International
Subjects: Library of Congress Subject Areas > Skripsi
Library of Congress Subject Areas > Skripsi

Library of Congress Subject Areas > Egypt--Politics and government
Library of Congress Subject Areas > Egypt--Economic conditions
Library of Congress Subject Areas > Egypt--Economic conditions
Divisions: University Structure > Universitas Al Azhar Indonesia > Universitas Al Azhar Indonesia - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Depositing User: Rahman Pujianto
Date Deposited: 19 Jul 2018 05:10
Last Modified: 19 Jul 2018 05:10
URI: http://eprints.uai.ac.id/id/eprint/860

Actions (login required)

View Item View Item