Karisma, Gita (2008) Perkembangan NATO dan implikasinya terhadap hubungan Amerika-Rusia kurun waktu 1999-2008. Diploma thesis, Universitas Al Azhar Indonesia.
Text (UAI)
- Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (0B) |
Abstract
Sejak adanya perluasan NATO melalui upaya rekruitmen anggota di Kawasan Eropa Timur, hubungan Rusia dan Amerika kembali sensitif. Hubungan juga makin memburuk dikarenakan negara anggota NATO yang dipimpin Amerika enggan meratifikasi Traktat Revisi Conventional Forces in Europe (CFE). Hubungan bilateral antara Amerika dan Rusia yang semula membaik, akhirnya kembali menjadi tegang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Amerika dan Rusia pasca Perang Dingin, khususnya hubungan antara kedua negara dalam perebutan kekuatan di kawasan Eropa dari tahun 1999-2008. Selain itu juga untuk menganalisa implikasi yang disebabkan oleh perkembangan NATO terhadap hubungan pola perilaku Amerika dan Rusia satu sama lain. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif, dengan metode analisa induksionis.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | Identifier : HI 08 034 Language : Indonesia Copyright : Attribution 4.0. International |
Subjects: | Library of Congress Subject Areas > Skripsi Library of Congress Subject Areas > Skripsi Library of Congress Subject Areas > North Atlantic Treaty Organization Library of Congress Subject Areas > Russia--Foreign relations--United States |
Divisions: | Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Hubungan Internasional |
Depositing User: | Rahman Pujianto |
Date Deposited: | 19 Jul 2018 05:09 |
Last Modified: | 07 Apr 2020 04:09 |
URI: | http://eprints.uai.ac.id/id/eprint/800 |
Actions (login required)
View Item |