Proses denitrifikasi air lindi (leachate) dengan menggunakan bioreaktor bahan isian batu belerang dan batu kapur

Herlambang, Satrio (2009) Proses denitrifikasi air lindi (leachate) dengan menggunakan bioreaktor bahan isian batu belerang dan batu kapur. Diploma thesis, Universitas Al Azhar Indonesia.

[img] Text (UAI) - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (0B)
Official URL: http://perpustakaan.uai.ac.id/index.php/cari/detai...

Abstract

Air lindi (leachate) yang mengandung konsentrasi nitrat tinggi mempunyai dampak berbahaya bagi lingkungan dan kesehatan. Dengan metode denitrifikasi menggunakan bioreaktor bahan isian batu belerang dan batu kapur, penelitian ini bertujuan untuk mengurangi konsentrasi nitrat nitrogen (NO3-N) dan nitrit nitrogen (NO2-N) pada air lindi. Dari hasil penelitian, diperoleh bahwa proses denitrifikasi air lindi berlangsung secara optimal pada kisaran pH 6,5 sampai 7,5.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Identifier : BI 09 018 Language : Indonesia Copyright : Attribution 4.0. International
Subjects: Library of Congress Subject Areas > Skripsi
Library of Congress Subject Areas > Skripsi

Library of Congress Subject Areas > Denitrification
Library of Congress Subject Areas > Leachate
Library of Congress Subject Areas > Leachate
Divisions: Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) > Fakultas Sains dan Teknologi (FST) > Biologi
Depositing User: Rahman Pujianto
Date Deposited: 19 Jul 2018 04:56
Last Modified: 10 Apr 2020 14:28
URI: http://eprints.uai.ac.id/id/eprint/291

Actions (login required)

View Item View Item