Analisis pengaruh kinerja keuangan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate social responsibility)

Ilyas, Hadi (2017) Analisis pengaruh kinerja keuangan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate social responsibility). Diploma thesis, Universitas Al Azhar Indonesia.

[img] Text (UAI) - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (0B)
Official URL: http://perpustakaan.uai.ac.id/index.php/cari/detai...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran Perusahaan, Return On Asset, Capital Adequancy Ratio, dan Debt Equity Ratio terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR). Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2011 - 2015. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling sehingga diperoleh total sampel sebanyak 110 perusahaan. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan teknik regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ukuran Perusahaan dan Return On Asset berpengaruh terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR), sedangkan Capital Adequancy Ratio dan Debt Equity Ratio tidak berpengaruh terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR)

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Identifier : AK 17 020 Language : Indonesia Copyright : Attribution 4.0. International
Subjects: 600 Applied sciences & technology > 650 Management & public relations > 658 General Management
Library of Congress Subject Areas > Skripsi
Library of Congress Subject Areas > Skripsi

Library of Congress Subject Areas > Accounting
Library of Congress Subject Areas > Accounting

Library of Congress Subject Areas > Social responsibility of business
Divisions: Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) > Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi
Depositing User: Rahman Pujianto
Date Deposited: 19 Jul 2018 04:54
Last Modified: 23 Apr 2020 16:18
URI: http://eprints.uai.ac.id/id/eprint/249

Actions (login required)

View Item View Item