Buku saku pengembangan profesi berkelanjutan – Kompetensi 9: Menunjukkan kematangan moral, emosi & spiritual untuk berperilaku sesuai kode etik (integrity)

Fidesrinur (2020) Buku saku pengembangan profesi berkelanjutan – Kompetensi 9: Menunjukkan kematangan moral, emosi & spiritual untuk berperilaku sesuai kode etik (integrity). Other. Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan Usia Dini, Jakarta. (Unpublished)

[img] Text (Book)
ILS0007-21.pdf - Draft Version

Download (289kB)

Abstract

Buku saku ini diharapkan dapat memberikan cerminan yang menunjukkan kematangan moral, emosi dan spiritual untuk berperilaku sesuai kode etik (integrity) yang secara berturut-turut akan dibahas sebagai berikut: (1) Berlandaskan inspirasi dari keyakinan akan Yang Maha Kuasa untuk merumuskan makna dan tujuan hidup sebagai guru; (2) Menyadari dan mengelola emosi agar berpengaruh positif dalam berperan sebagai guru; (3) Menyadari dan menggunakan prinsip moral dalam melakukan pengambilan keputusan; (4) Mengembangkan perilaku kerja dan praktik pembelajaran yang mengikuti kode etik guru; dan (5) Menerapkan strategi untuk menghindari adanya isu kode etik guru dan konflik kepentingan.

Item Type: Monograph (Other)
Uncontrolled Keywords: child education, learning environment
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education
300 Social sciences > 370 Education > 372 Elementary Education
Divisions: Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) > Fakultas Psikologi dan Pendidikan (FPP) > Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)
Depositing User: Rifda Jilan
Date Deposited: 01 Mar 2021 04:38
Last Modified: 02 Mar 2021 15:07
URI: http://eprints.uai.ac.id/id/eprint/1546

Actions (login required)

View Item View Item