Analisis pengaruh dana perimbangan terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah dengan belanja modal sebagai variabel pemoderasi

Widyasasanti, Juwita (2012) Analisis pengaruh dana perimbangan terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah dengan belanja modal sebagai variabel pemoderasi. Other thesis, Universitas Al Azhar Indonesia.

[img] Text (UAI) - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (0B)
Official URL: http://perpustakaan.uai.ac.id/index.php/cari/detai...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi dan membuktikan pengaruh keseimbangan dana perimbangan terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah dengan belanja modal sebagai variabel pemoderasi dengan kasus kabupaten-kabupaten di provinsi Jawa Tengah. Metode sampling yang digunakan purposive sampling berdasarkan laporan keuangan selama 3 tahun dari 2008 sampai 2010. Sedangakan Data yang digunakan adalah Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah yang diukur berdasarkan rasio derajat desentralisasi fiskal dan realisasi dana bagi hasil (DBH), dana alokasi umum (DAU), dana alokasi khusus (DAK), dan belanja modal dari 2008 sampai 2010. Metode yg digunakan analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif melalui tes asumsi klasik, regresi ganda, dan regresi dengan variabel pengatur. Hasil analisis menunjukan bahwa korelasi langsung dari DBH, DAU, dan DAK mempengaruhi kinerja keuangan, namun belanja modal tidak berdampak pada kinerja keuangan. Secara simultan, DBH, DAU, dan DAK mempengaruhi kinerja keuangan sebesar 47,8%. Sebagai variabel pengatur, belanja modal tidak terkait dengan DBH, DAU, dan DAK terhadap kinerja keuangan. SBH, DAU, dan DAK secara simultan mempengaruhi kinerja keuangan, dengan belanja modal sebagai variabel pengatur.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Identifier : AK 11 105 Language : Indonesia Copyright : Attribution 4.0. International
Subjects: Library of Congress Subject Areas > Skripsi
Library of Congress Subject Areas > Skripsi


Divisions: University Structure > Universitas Al Azhar Indonesia > Universitas Al Azhar Indonesia - Fakultas Ekonomi
Depositing User: Rahman Pujianto
Date Deposited: 19 Jul 2018 04:52
Last Modified: 19 Jul 2018 04:52
URI: http://eprints.uai.ac.id/id/eprint/136

Actions (login required)

View Item View Item