Volatilitas saham Jakarta Islamic Index: sebelum dan sesudah krisis global

Hadi, Kuncoro (2009) Volatilitas saham Jakarta Islamic Index: sebelum dan sesudah krisis global. Other. Universitas Al Azhar Indonesia.

[img] Text (UAI) - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (0B)
Official URL: http://perpustakaan.uai.ac.id/index.php/cari/detai...

Abstract

Volatilitas harga pada saham syariah memiliki salah satu dari dua karekteristik yaitu, homoskedastik atau heteroskadestik. Pada volatilitas yang memiliki karakter homoskedastik dapat dihitung dengan menggunakan deviasi standar. Sedangkan pada volatilitas heteroskedastik dapat menggunakan Generalized Autoregressive Conditional Heteroscedasticity (GARCH). Ketidaktepatan dalarn menentukan karakteristik volatilitas dapat mengakibatkan darnpak yang fatal dalarn menentukan nilai risiko yang akan dihadapi. Tujuan penelitian adalah: 1) Untuk meneliti karakteristik volatilitas return portofolio yang terjadi pada saharn syariah. 2) Untuk meneliti pola penyebaran volatalitas return dengan menggunakan ARCH-GARCH. Data yang diambil adaIah data yang bersifat kuantitatif yang diperoleh dengan cara menukur secara periodik, yaitu data-data penutup (closing day). Instrumen yang digunakan berupa data rasio dengan pengambilan data yang bersifat sekunder. Kesimpulan yang didapatkan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1) Karakteristik volatilitas return portofolio yang terjadi pada saham syariah adalah homoskedastik, 2) Pola penyebaran volatilitas return bersifat mendatar atau sarna selama masa penelitian.

Item Type: Monograph (Other)
Additional Information: Identifier : IL 332.632 2 Kun v Language : Indonesia Copyright : Attribution 4.0. International
Subjects: Library of Congress Subject Areas >
Library of Congress Subject Areas > Stocks--Indonesia
Divisions: Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) > Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen
Depositing User: Rahman Pujianto
Date Deposited: 19 Jul 2018 05:27
Last Modified: 10 Apr 2020 14:26
URI: http://eprints.uai.ac.id/id/eprint/1256

Actions (login required)

View Item View Item